Monday, April 29, 2019
Kesetiaan Elohim
Daftar Isi:
PEDOMAN: Setia, Kesetiaan Allah ; LAIN: Dalam Versi-Versi Alkitab ;
Kesetiaan Allah
Ke atas
Setia, Kesetiaan Allah [Kamus Pedoman]
1. Adalah bagian dari sifat-Nya.
Yes 49:7; 1Kor 1:9
2. Dinyatakan sebagai sesuatu yang:
2.1 Tidak berhingga.
Mazm 36:6
2.2 Dibangun.
Mazm 89:3
2.3 Tidak dapat dibandingkan.
Mazm 89:9
2.4 Tidak berlaku curang.
Mazm 89:34; 2Tim 2:13
2.5 Kekal.
Mazm 119:90; 146:6
2.6 Besar.
Rat 3:23
3. Harus dimasyhurkan.
Mazm 89:2,6
4. Harus diminta melalui doa.
Mazm 143:1
5. Dinyatakan:
5.1 Dalam sabda-Nya.
Yes 25:1
5.2 Pada waktu menindas orang-orang kudus.
Mazm 119:75
5.3 Dalam menepati janji-Nya.
1Raj 8:20; Mazm 132:11; Mi 7:20; Ibr 10:23
5.4 Dalam memegang perintah-Nya.
Ul 7:9; Mazm 111:5
5.5 Dalam peringatan-peringatan-Nya.
Mazm 119:138
5.6 Dalam melaksanakan hukum-Nya.
Yer 23:20; 51:29
5.7 Dalam mengampuni dosa.
1Yoh 1:9
5.8 Kepada orang-orang kudus.
Mazm 89:25; 2Tes 3:3
5.9 Orang-orang kudus ditetapkan agar berharap kepada - .
1Pet 4:19
5.10 Harus dibesarkan.
Mazm 89:5; 92:2,3
Ke atas
Dalam Versi-Versi Alkitab:
Kesetiaan Allah: TB BIS
No comments:
Post a Comment